Demam Korea?? Coba ajah Korean Style Mochi!

13.00.00
Chapssaltteok Korean Style Mochi

TOTO ONLINE - Jangan ngaku demam Korea, kalau belum nyoba mochi khas Korea satu ini. Simak cerita lengkapnya!

Bahan:

30 gr wijen hitam
270 gr tepung beras
15 gr tepung terigu protein tinggi
1 sdt baking powder
15 gr susu bubuk
180 gr susu cair
90 gr minyak jagung
1 sdm kecap asin
1/2 sdt garam
2 butir telur

Cara membuat:

  • Panggang biji wijen hitam dalam oven bersuhu 130 derajat Celsius selama 10 menit, sisihkan. 
  • Masukkan ke dalam mangkuk tepung, baking powder, dan susu bubuk, sisihkan. 
  • Campur susu cair, minyak jagung, kecap asin, dan garam ke dalam panci dan masak hingga mendidih. Masukkan campuran tepung dan wijen, aduk hingga rata, angkat. Masukkan adonan ke dalam mangkuk, masukkan telur, lalu uleni hingga kalis. 
  • Potong dan timbang adonan seberat 50 gr, bentuk bulatan, susun di atas loyang. Semprot bagian atasnya dengan air. 
  • Panggang dalam oven dengan suhu 180 derajat Celsius selama 15 menit atau hingga matang. Angkat dan sajikan.


Artikel menarik lainnya :

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »